English Story Telling Contest

English Story Telling Contest adalah sebuah kontes dimana para peserta diharuskan menjadi sosok yang kreatif dalam membawakan sebuah cerita/dongeng. Para peserta diwajibkan untuk menampilkan cerita tersebut dengan gaya mereka dan berimprovisasi. 

Hari, tanggal : Minggu, 10 November 2013 
Tempat pelaksanaan : Joglo, FBS, Unesa Lidah Wetan 
Target peserta : 70 orang 
Biaya pendaftaran : Rp 100.000,- / peserta 
Tema : Greek Mythology 

Kriteria Penilaian :
Time
Pronunciation 20% 
Content 20% 
Word Choices 15% 
Grammar 15 % 
Performances 30% (Facial expression and body languages 15%, costume and properties 15% 

Juri :
Mamik Tri Wedawati, SS., M.Pd.
Hujuala Rika Ayu, SS, M.A
Diana Budi Darma, SS, M.Pd

Penghargaan :
Juara I : Trophy + Sertifikat + Rp 1.000.000,-
Juara II : Trophy + Sertifikat + Rp 800.000,-
Juara III : Trophy + Sertifikat + Rp 600.000,-
Juara harapan I : Trophy + Sertifikat + Merchandise
Juara harapan II : Trophy + Sertifikat + Merchandise
Juara harapan III : Trophy + Sertifikat + Merchandise 

Peraturan :
Urutan maju peserta ditentukan dari urutan registrasi ulang.
Naskah cerita yang akan dibawakan pada saat lomba sudah dipersiapkan sendiri oleh peserta dan dilarang mem-plagiat/menyalin cerita dari sumber manapun.
Pada saat pelaksanaan lomba, peserta wajib menyerahkan 3 hardcopy teks cerita yang akan dibawakan kepada panitia sebelum tampil.
Peserta diperbolehkan memakai kostum bebas sesuai dengan tema cerita yang dibawakan.
Durasi maksimal 5 menit untuk mempresentasikan ceritanya.
Lomba hanya terdiri atas satu babak (tidak ada babak final), dan pemenang langsung ditentukan berdasarkan penilaian juri.
Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat. 

Fasilitas : Snack, Lunch, Beverage, ID card, dan Sertifikat bagi seluruh peserta.

No comments:

Post a Comment